Sapi merupakan hewan yang dibudidayakan/diternakan untuk menghasilkan produk bahan pangan seperti daging dan susu. Sapi menjadi komoditas peternakan yang hingga kini masih mempunyai potensi yang sangat besar di Indonesia. Pada kesempatan kali ini aiyem akan menasehati pada kalian mengenai seluk beluk mengenai sapi yang wajib diketahui bagi kalian yang ingin membangun usaha ternak sapi. Aiyem akan bahas mulai dari asal-usul ternak sapi di Indonesia, klasifikasi taksonomi sapi dan macam-macam ras (rumpun) sapi. Check it out... ASAL USUL SAPI DI INDONESIA Sumber : www.devianart.com Sapi asli Indonesia merupakan hasil domestikasi sapi liar Bos javanicus yang kini familiar disebut banteng. Habitat asli banteng di Indonesia meliputi Pulau Jawa dan Kalimantan. Di Sumatera dan Sulawesi juga dijumpai banteng hasil domestikasi namun kemudian hidup liar kembali. Spesies banteng liar asli Indonesia ini kemudian ter domestikasi hingga sekarang dikenal oleh masyarakat dengan
Kajian Ternak Blog adalah tempat belajar mengenai berbagai hal mengenai peternakan secara praktis yang dikupas lengkap dan mudah di mengerti. Penulis : Irvan Aby Abdul Aziz